Friday, May 24, 2013

CARA BLOKIR NO HP

CARA BLOKIR NO HP PENIPUAN

Pasti kalian pernah kan dapat sms jadi pemenang hadiah, ini contoh sms yang pernah saya dapatkan,

"SELAMAT NO HP ANDA TERPILIH SEBAGAI PEMENANG POIN PLUS PLUS DARI PT INDOSAT PIN PEMENANG ANDA B89CT67 UNTUK INFO KLIK WWW.SEMARAK-POINPLUSPLUS-2013.WENB.COM (INI ALAMAT PALSU, MEMANG TAMPILANYA SEPERTI SITUS INDOSAT BENERAN)
saya hampi dapat sms seperi itu tu hampir setiap minggu,
Jangan kita biarkan, saat ini ada cara untuk menanggulanginya , biar pada kapok, :

1. TELKOMSEL
Format SMS : penipuan#nomor penipu#isi SMS tipuan lalu kirim ke 1166
Contoh : penipuan#081212345678#selamat Anda mendapatkan 1 unit mobil Avanza dari Telkomsel poin dst lalu kirim ke 1166

2. XL
Format SMS : Lapor#nomor penipu#kasus yang dikeluhkan lalu kirim ke 588 Baca juga Cek Kuota Internet XL

3. INDOSAT
Format SMS : SMS (spasi) nomor penipu (spasi) isi SMS tipuan lalu kirim ke 726 - Jika sudah lebih dari 2 orang yang melaporkan nomor SMS si penipu, maka nomor tersebut segera diblokir secara permanen oleh operator. Layanan ini gratis (sekedar info). Baca: paket SMS Indosat Ooredoo dan paket Internet Indosat ooredoo

NB: Jika Anda mengalami penipuan dalam "Transaksi ONLINE" cukup kirim kronologis dan nomor rekening si penipu ke email "cybercrime@polri.go.id" POLRI akan langsung bertindak dengan memblokir ATM si penipu dan melacak keberadaannya untuk ditindak sesuai hukum yang berlaku.

 

jangan lupa baca juga tentang cara menyadap sms dengan HP biasa Share ke saudara atau rekan Anda yang lain untuk membantu mencegah maraknya penipuan dengan modus online...

semoga ber manfaat Terima kasih...
Tags :