Sunday, February 2, 2014

12 Manfaat Vitamin C untuk Kesehatan Anda

12 Manfaat Vitamin C Untuk Kesehatan - Vitamin C merupakan vitamin yang sangat populer dari jenis vitamin lainya karena memang sering kali kita menjumpai makanan yang mengandung vitamin C di setiap harinya. Vitamin C ini terdapat dalam buah maupun sayuran yang sering kita konsumsi.Tahukah anda bahwa sebenarnya vitamin C memiliki manfaat yang banyak sekali yang erplu anda ketahui. 

Manfaat Vitamin CBerikut adalah manfaat vitamin C untuk kesehatan anda :
1. Mencegah Hipertensi
Vitamin C telah terbukti dapat menurunkan tekanan darah

2. Menyehatkan kulit
Vitamin C sangat di butuhkan sebagai kolagen sehingga pembuluh darah atau vaskular akan sehat. Kulit yang sehat membutuhkan supplai oksigen dan nutrisi yang sehat dari pembuluh darah.

3. Mencegah Kanker
sifat antioksidan yang dimiliki vitamin c dapat membuat mencegah berbagai jenis kanker yang sangat mematikan.

4. Memperbaiki Luka
Jika anda mempunyai luka anda sebaiknya mengkonsumsi vitamin C agar luka anda cepat sembuh dan tidak terserang infeksi.

5. Kekebalann tubuh
Vitmamin C dapat melindungi tubuh kita dari sumber infeksi seperti bakteri dan virus.

6.Mengurangi sakit Pilek
Vitamin C dapat mengurangi histamin sehingga anda dapat mengurangi efek dari flu dan kedinginan.

7. Mengurangi Stress
Vitamin C dapat membantu tubuh anda untuk mengurangi kadar stress yang sedang anda alami.

8. Menurunkan Berat Badan
Vitamin C dapat mengurangi kadar lemak dalam tubuh anda.

9. Mencegah Diabetes
Kadar gula darah dapat di atur oleh vitamin C, sehingg anda dapat mengurangi resiko terkena Diabetes.

10. Mencegah dan memperbaiki katarak
Bila kita kekurangan Vitamin C maka lensa mata anda menjadi buram atau keruh sehingga menyebabkan pandangan anda menjadi kabur.

11. Mencegah Penyakit jantung
Vitamin C dapat mengurangi pembentukan plak pada pembuluh darah(plak dalam pembuluh dapat merusak atau mempersempit pembuluh darah).

12. Meningkatkan Energi
Vitamin C membantu memproduksi dopamin dalam sisitem saraf dan mendukung fungi adrenal sehingga dengan mengkonsumsi Vitamin C energi metabolik anda akan bertambah.

Sekian postingan saya memgenai manfaat vitamin c untuk kesehatan dan semoga dapat bermanfaat untuk anda.